TMMD Ke-120 Kodim 0422/LB Gelar Penyuluhan Bencana Alam

Penulis :

Liwa : Kegiatan non fisik, TMMD ke 120 Kodim 0422/LB menggelar penyuluhan bencana alam di Balai Pekon Srimenanti. Senin, 20 Mei 2024.

Turut Hadir Dan SSK Kapten Arm Iwan Sudrajad, Pasi Ter Dim 0422/LB Lettu Inf Ishak Juanidi, Kalak Padang Prioutomo, S.H, Kasi Imam Basuki Dari BPBD dan Masyarakat Pekon Srimenanti dan Pekon Sidodadi.

Dalam materi yang disampaikan oleh Bapak Padang, menyampaikan tujuan dari kegiatan ini memberikan penyuluhan penaggulangan bencana alam yang merupakan suatu dampak sangat besar, apabila masyarakat tidak memahaminya secara dini kegiatan ini adalah bentuk kerja sama Pemerintah Kab.Lampung Barat khususnya BPBD Kab Lampung Barat dengan pihak Kodim 0422/LB dalam membantu menyejahterakan masyarakat.

Bacaan menarik :  Terus melaju untuk Indonesia maju, Polres Lampung Barat gelar Upacara peringatan HUT RI ke-78

Ia mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk bagaimana mempersiapkan masyarakat itu sendiri dalam menghadapi atau menanggulangi bencana, apalagi kondisi lingkungan atau wilayah tempat tinggal khususnya di Pekon Srimenanti maupun di Pekon Sidodadi, memiliki lokasi yang dapat dijadikan sebagai tempat evakuasi mandiri jika terjadi bencana.

Tidak menutup kemungkinan wilayah ini juga bisa terancam pada bencana longsor maupun gempa bumi.

Ia berharap penyuluhan ini dapat membuat masyarakat menjadi Tangguh dan memiliki kesiapsiagaan, dalam upaya pencegahan mengatasi atau menanggulangi maupun menghadapi bencana yang akan terjadi.

“Karena bencana itu tidak bisa diprediksi kapan terjadi dan di mana juga waktunya, tetapi kita bisa mempelajari pelajaran sejarah, masyarakat sudah harus siap untuk menghadapi bencana, baik itu gempa bumi, longsor dan banjir,”

Bacaan menarik :  Pembangunan Masjid Riyaddul Mutafaqirin, Parosil Mabsus Sumbang 100 Sak Semen.
Bagikan postingan
Kabupaten Banyuwangi Raih Penghargaan Inovasi Antar Moda Transportasi Di Travel Hub Space 2024
0
Ormas MUB Gelar Penggalangan Dana  Untuk  Kelurahan Rua, Kecamatan Maluku Utara Akibat Banjir Bahdang
0
Avene Hyaluron Activ B3 Aqua Cream-In Gel Menunda Penundaan Kulit
0
SUHU BAND Meriahkan HUT TNI AL ke-79 Di Koarmada RI, Kemayoran Jakarta Dengan Lagu “Patriotik”
0
Naval Base Open Day  “Aku Cinta Laut”  HUT TNI AL Ke 79 Tahun 2024 Sukses Di Gelar
0
Kadivhumas Sampaikan Apresiasi Kapolri ke Anggota yang Jadi Penggali Kubur
0
PT Aman Rezeki Indonesia Tampilkan Inovasi Di Travel Fair Hub Space 2024
0
Polri Siap Amankan Kepulangan Paus Fransiskus, 1.165 Personel Gabungan Dikerahkan
0
Gandasari Hadir Di Travel Fair Hub Space 2024 
0
Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Raih Penghargaan Di Hub Space 2024
0
Jumat Curhat di Pekon Sidodadi Kecamatan Pagar Dewa, Paison Ajak Warga Jaga Kerukunan
0
Pemerintah Tiyuh Margodadi realisasikan BLT DD Periode Bulan Juni Sampai September
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!