Tingkatkan Iman Dan Taqwa, Polsek Sumber Jaya Polres Lampung Barat Laksanakan Giat Binrohtal. 

Penulis :

Samsul Hadi

Lampung Barat-
Bertempat di Mushola Al-Darwin Mapolsek Sumber Jaya (13/07/23) Pukul 08.30 Wib, Polsek Sumberjaya Polres Lampung Barat melaksanakan giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal).
Kapolres Lampung Barat AKBP. Heri Sugeng Priyantho, S. iK, M.H., Melalui Kompol. Eri Hafri, S. H., M.H., menyampaikan Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) bertujuan untuk peningkatan iman dan taqwa kita kepada Tuhan Yang Maha Esa.
“Program binrohtal ini secara terus menerus dilaksanakan agar para anggota Polri khususnya di Polsek Sumber Jaya Polres Lampung Barat Polda Lampung dalam melaksanakan tugas sehari-hari tidak terlupakan dalam mengingat kepada sang pencipta kita Tuhan Yang Maha Kuasa” Sambutnya.
Sehingga dalam pelaksanaan tugas dapat dibekali dengan nilai-nilai agama yang benar terhindar dari perbuatan-perbuatan yang merugikan pribadi, institusi dan masyarakat.
Kapolsek Sumber Jaya Kompol. Eri Hafri S. H.,M.H.,menambahkan Binrohtal ini dilaksanakan setiap hari Kamis bagi yang beragama Islam maupun yang beragama Nasrani.
” Binrohtal juga sebagai wadah untuk membentuk karakter angggota Polri khususnya personil Polsek Sumberjaya Polres Lampunb Barat untuk menjadi lebih humanis, sehingga citranya di mata masyarakat menjadi lebih baik” lanjutnya.
Masih kata Ia, Kegiatan hal yang positif semacam ini wajib diikuti, lantaran fungsinya dapat menyegarkan pikiran anggota yang setiap hari disibukkan dalam melaksanakan tugas.
“Sikap mental personil Polri yang baik akan menciptakan hasil pelaksanaan tugas yang baik dan bijaksana yang dapat dipertanggung-jawabkan, sehingga citra Polri akan semakin baik dimata masyarakat”tutupnua.
Kegiatan dipimpin Langsung oleh KAPOLSEK SUMBERJAYA KOMPOL ERY HAFRI S,H,. M,H.dengan dihadiri
Panit I intel Ipda Fadhli. Ar, Panit I Ipda Hilman Kustiawan, Ps Panit II Reskrim Aiptu Sarif Haroni,  Ps Panit Propam Aiptu Affandi Nr,  Ps Kasium Aipda Alex P, serta  Personil Polsek Sumber Jaya.
Dalam acara tersebut dilaksanakan  pembacaan surat yasin serta doa bersama.
Bagikan postingan
Kapolda Lampung Cek Langsung Kelengkapan Gudang Logistik Milik KPU Tulang Bawang
0
Debat Kandidat Kedua Paslon 01 Fauzi-Laras Komitmen Bangun Pringsewu Melalui Program Unggulan
0
Pembagian Dana BLT, Tahap I II III, Th.2024 Ke Pada 25 ( KPM ) Berjalan Kondusif.
0
Silaturahmi Pengurus BRNR Kecamatan Pondok Aren: Fokus Perkuat Kepengurusan Wilayah
0
Mengenal Pafi Desabumiwaras: Transformasi Digital untuk Pembelajaran yang Lebih Efektif
0
Pafi Desabatuinan: Inovasi Terkini dalam Dunia Pendidikan dan Pelatihan
0
Ela-Azwar Akan Wujudkan Perubahan Ekonomi Masyarakat Lampung Timur
0
Polsek Jatinegara Ungkap Kasus Curanmor Dan Kasus Narkoba 
0
Forum Alumni BEM Laksanakan Diskusi, Dukung Penuh Asta Cita Prabowo Gibran, Cek Infonya Sekarang
0
Mediasi Terkait Polemik Donasi Pertemuan Pratiwi Noviyanthi Dan Agus Salim Digelar  Di Gedung Joang Jakarta 
0
Jalan Menuju Pekon Sidodadi Pagar Dewa, Juhaeri : Kita Berharap Terus, Bertahun Tahun Tetap Seperti Tahun Yang Lalu, Terus Berharap!!!!
0
David Raharja Mengaku Dirugikan BRI Veteran Jakpus, Laporkan Dugaan Tindak Pidana Ke Polda Metro Jaya
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!