Polisi Suoh Lakukan Pencarian Terhadap 2 Warga Yang Hanyut Di Sungai 

Penulis :

Samsul Hadi

Lampung Barat—Jajaran Kepolisian Sektor Suoh melakukan pencarian terhadap 2 orang warga yang hanyut terbawa arus sungai Way Semangka, pekon Srimulyo, kec. Bandar Negeri Suoh, Lampung Barat. Kamis (04/04/2024).

Kedua korban masing masing bernama Sodikin (30) dan Didin (28) keduanya merupakan warga Dusun Srinadi, Pekon Tri Mekar Jaya, kec. Bandar Negeri Suoh kabupaten Lampung Barat.

Kejadian bermula sekira pukul 17.30 Wib kedua korban berniat akan membenarkan tali rakit yang tersangkut pada posisi dipertengahan tali seling (kawat) penghubung rakit pada setiap sungai dengan menggunakan perahu, namun perahu yang digunakan oleh kedua korban terisi air dan perahupun tenggelam sehingga kedua korban berenang berusaha ketepian namun keduanya tenggelam karena derasnya arus sungai.

Bacaan menarik :  Polsek Sekincau Gelar Pengaturan Lalu Lintas dan Pengamanan Kegiatan Masyarakat untuk Ciptakan Kamtibcarlantas Kondusif

Setelah dilakukan pencarian satu korban ditemukan dalam keadaan selamat atas nama Didin(28) sedangkan korban atas nama Sodikin (30) sampai saat ini belum ditemukan.

Saat ini pihak kepolisian Polsek Suoh bekerja sama dengan pihak Tni, BPBD, Aparat Pekon dan warga setempat masih melakukan penyisiran di lokasi kejadian. Beberapa warga juga melakukan penyelaman untuk mencari korban namun hingga berita ini diterbitkan korban Sodikin belum juga dapat ditemukan.

Kapolsek Suoh Iptu Edward  Panjaitan mewakili Kapolres Lampung Barat Akbp Ryky Widya Muharam, S.H.,S.Ik mengatakan bahwa pihaknya telah mengerahkan seluruh personelnya dan dibantu warga telah melakukan pencarian.

“Saat ini kami Polsek suoh dibantu Tni, BPBD, dan warga setempat melakukan penyisiran untuk melakukan pencarian korban, kendala kami saat ini karena cuaca sangat buruk, hujan masih turun lebat, sehingga kami harus perhitungkan lebih matang agar tidak terjadi hal hal yang tidak diinginkan. Tutur kapolsek.

Bacaan menarik :  Warga Numplek Nonton AFC U-23, Indonesia Kontra Uzbekistan Di Mapolsek Sekincau .
Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!