LANTAMAL III JAKARTA IKUTI DIALOG BERSAMA INSAN PENERANGAN TNI DALAM KEGIATAN RAKORNISPEN TNI TAHUN 2023  

Penulis :

Lucky sun

TNI AL-Dispenlantamal3. Kepala Dinas Penerangan Lantamal III Jakarta Letkol Laut (KH) M. Qomar Syarifudin diwakili Kaur Penpas Dispen Lantamal III Lettu Laut (KH/W) Lilia Budiyanti, menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Teknis Penerangan (Rakornispen) TNI Tahun 2023 bertempat di Aula Gatot Subroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur. Rabu (12/04/2023).

 

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. didampingi Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono digelar secara tatap muka dan video conference (Vicon) mengusung tema “Penerangan TNI Patriot NKRI Siap Mendukung Literasi Digital Dalam Rangka Pembangunan Nasional” yang didihadiri oleh para Pejabat Utama TNI, para Kepala Dinas Penerangan Angkatan dan staf serta diikuti oleh seluruh satuan penerangan jajaran TNI di seluruh wilayah Indonesia.

Bacaan menarik :  Danlantamal I Antar Keberangkatan Kabasarnas

 

Adapun tujuan dari kegiatan ini sebagai media penyampaian pokok-pokok kebijakan Panglima TNI tahun 2023 yang dijadikan pedoman bagi satuan jajaran penerangan TNI dalam pelaksanaan program dan kegiatan mendukung tugas pokok TNI.

 

(Dispen Lantamal III Jakarta)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!