DANLANTAMAL III JAKARTA LAKSANAKAN MEMORANDUM SERTIJAB

Penulis :

Tim Redaksi

Dispenlantamal3,traznews.com

Menjelang acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Komandan Lantamal III Jakarta dari Brigjen TNI (Mar) Umar Farouq, S.A.P., CHRMP., M.Tr.Opsla., M.Han. kepada Brigjen TNI (Mar) Harry Indarto, S.E., M.M. yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Staf Kogartap III/Sby di Rupat rupat besar Mako Lantamal III Jakarta Utara, Kamis(09/02/2023).

 

Pembacaan Memorandum tersebut diawali dengan paparan oleh pejabat lama bertujuan memberikan gambaran tentang kegiatan yang dilaksanakan selama menjabat sebagai Danlantamal III, baik yang telah, sedang, maupun yang akan dilaksanakan.

Selain itu, beliau juga menyampaikan beberapa hal yang menonjol dan perlu mendapatkan perhatian, sebagai gambaran kepada pejabat baru, sehingga dapat digunakan sebagai masukan dalam menentukan kebijakan pada pelaksanaan tugas kedepan.

Bacaan menarik :  Polres Karawang dan Polda Jabar Siap Hadapi Pra Peradilan Tersangka Asep Aang

Usai penyampaian paparan, kegiatan dilanjutkan dengan penandatanganan naskah Memorandum Sertijab dan penyerahan naskah Memorandum oleh pejabat lama kepada pejabat baru.

 

 

 

 

Bagikan postingan
Ini Sosok Jagoan Yang Siram Korban Dengan Air Keras Di Pulo Gebang, Begini Pengakuannya Kepada Polisi
0
Kodim 0422 Lampung Barat Dan Seluruh Prajurit TNI-AD Seluruh Indonesia Dapat Kaporlap Baru Dari Bapak KASAD
0
Cegah beredarnya uang palsu Polsek Bengkunat laksanakan patroli rutin 
0
Waspadai Bahaya Judi, Polisi Tangkap Dua Pelaku Perjudian di Bandar Lampung
0
MD KAHMI Lampung Barat Dukung Program Pusat salurkan PMT terhadap masyarakat
0
Pasca Gas Amal Trail Adventure Way Ngison, Panitia Penyelenggara Perbaiki Jalan Yang Rusak.
0
Polda Metro Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
0
Pecah Ban Depan, Truck Muatan Bata Nyaris Masuk Jurang Tanjakan Giham.
0
Polsek Duren Sawit Berhasil Ungkap Tiga Kasus Kriminal
0
Jalankan Program Asta Cita, Polres Bandara Soekarno Hatta Bongkar Dua Kasus TPPO
0
Operasi ‘Mantap Praja Jaya 2024’: Polda Metro Jaya Turunkan 180 Personel untuk Kampanye Pilkada
0
Tim Renakta Ditreskrimum Polda Lampung Gulung Jaringan PRostitusi Online di Bandar Lampung
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!