AJB dan Terminal Tanjung Priok Perkuat Sinergi Media sebagai Kontrol Sosial Demi Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat

Penulis :

Lucky suryani

Jakarta ,  Traznews. Com — Aliansi Jurnalis Bersatu (AJB) menegaskan peran media sebagai kontrol sosial dalam menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat melalui pertemuan konsolidasi dan silaturahmi bersama Kepala Terminal Tanjung Priok, di wakil oleh Wakil Keterminal Mansyur, di Terminal Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (13/1/2026).

 

Pertemuan tersebut dihadiri oleh Ketua Umum AJB Andi Mulyati Pananrangi, SE, Ketua DPD AJB DKI Jakarta Mustika, serta jajaran pejabat Terminal Tanjung Priok. Konsolidasi ini menjadi langkah strategis untuk memperkuat sinergi antara insan pers dan pemerintah dalam menciptakan pelayanan publik yang aman, nyaman, dan transparan bagi masyarakat.

 

Ketua Umum AJB Andi Mulyati Pananrangi, SE, menegaskan bahwa media memiliki peran penting tidak hanya sebagai penyampai informasi, tetapi juga sebagai kontrol sosial yang konstruktif demi kepentingan publik.

Bacaan menarik :  Grand Opening Bilyard i-pool By YB Reza Arap Resmi di Buka Bekasi Trade Center Mall 2 Jalan HM. Joyo martono Bekasi 

“Media berfungsi sebagai mata dan telinga masyarakat. Melalui pemberitaan yang berimbang, objektif, dan bertanggung jawab, pers dapat membantu menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, sekaligus mendorong peningkatan kualitas pelayanan publik,” ujarnya.

 

Menurutnya, sinergi antara media dan pemerintah sangat dibutuhkan agar setiap kebijakan dan pelayanan yang diberikan kepada masyarakat dapat diawasi secara terbuka serta terus dievaluasi demi perbaikan berkelanjutan.

Sementara itu, pihak Terminal Tanjung Priok menyambut baik peran aktif AJB dalam mendukung terciptanya situasi yang kondusif di kawasan terminal, yang merupakan salah satu pintu utama aktivitas logistik dan mobilitas masyarakat di Jakarta Utara.

 

Pertemuan konsolidasi dan silaturahmi tersebut berlangsung dalam suasana penuh keakraban, kondusif, dan produktif, dengan komitmen bersama untuk terus menjaga keamanan, kenyamanan, serta kepentingan masyarakat melalui kolaborasi yang sehat antara media dan pemerintah.

Bacaan menarik :  BRI Kebon Jeruk Berikan Edukasi Layanan EBuzz di SMAN 65 Jakarta
Bagikan postingan
Unit PPA Polres Tangsel Ungkap Kasus Seksual Pencabulan
0
Laskar Hukum Indonesia Kukuhkan Pengurus DPP 2026-2031, Siap Wujudkan Penegakan Hukum Berkeadilan
0
Satnarkoba Polres Metro Menyapa, Mamang Becak dan Tukang Siomay Bahagia!!
0
Rangkaian HPN 2026, 200 Wartawan Siap Berangkat ‘Retret’ Orientasi Kebangsaan dan Bela Negara
0
MENTARITV TEMANI IBADAH PUASA ANAK JADI LEBIH MENYENANGKAN DENGAN RANGKAIAN PROGRAM “RAMADAN CERIA” “Kultum Ceria 2026”, “Abang L The Explorer Belajar Puasa”, hingga Program Animasi “New
0
Progam “Aksi 2026”, Program Kultum “Shihab & Shihab 2026”, Spesial Program “Pesta Raya Ramadan” Hingga BRI Super League Hadir Mewarnai Ramadan 1447 H
0
Kejari Pringsewu Berganti Pimpinan, Komitmen Integritas Ditegaskan
0
SCTV MENCARI GENERASI BARU PENYANYI POP TANAH AIR LEWAT “THE ICON INDONESIA”
0
Pemkab Lamtim Buka Peluang Investor Asing Menanamkan Modalnya di Lampung Timur
0
BRI Salurkan Bantuan Sembako Lewat Ponpes Al Ma’ruf ke Warga Kurang Mampu di Desa Sumber Jaya
0
Bupati Lampung Timur Berharap Pembangunan Pembatas Permanen di Kawasan TNWK Agar Tidak Terjadi Konflik
0
Rumah Terendam, Tugas Tetap Jalan: Trauma Healing Mabes Polri Hadir untuk Personel Polres Aceh Tamiang
0