455 Personel Polisi Amankan Kampanye Pilkada Di Jakarta Hari Ini

Penulis :

Lucky sun

Jakarta ,traznews.com  Rangkaian kampanye Pilkada Jakarta 2024 dilaksanakan cagub-cawagub di wilayah Jakarta Barat hingga Jakarta Timur. Sebanyak 455 personel siaga mengamankan jalannya kampanye.

“Pengamanan tahap kampanye cagub dan cawagub, Senin, 7 Oktober 2024. Personel pengamanan sebanyak 455 personel,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi kepada wartawan, Senin 07/10/24.

Ade Ary mengatakan pengamanan tersebut merupakan bagian dari Operasi Mantap Praja Jaya 2024 terkait pengamanan Pilkada serentak. Ratusan personel tersebut disebar di beberapa titik yang menjadi lokasi kampanye.

“Sasaran pengamanan Jakarta Barat 91 personel. Sementara di Jakarta Timur 364 personel dengan rincian di Jalan Jatinegara 91 personel, Jalan Nusa Indah 91 personel, Jatinegara 91 personel dan pasar Rebo 91 personel,” ujarnya.

Bacaan menarik :  Komandan Lanal Bandung Dampingi Kasal Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan TNI AL

Ade Ary menyebut rekayasa lalu lintas bersifat situasional, tergantung kondisi di lapangan. Ade Ary mengajak semua pihak yang mengikuti rangkaian kampanye untuk sama-sama menjaga ketertiban.

 

“Kepada semua pihak untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban sehingga kegiatan tahap kampanye cagub dan cawagub DK Jakarta nanti dapat berjalan dengan aman dan tertib. Bagi masyarakat yang ikut kampanye dan menonton kampanye cagub dan cawagub agar berhati-hati, jaga barang bawaannya seperti HP dan perhiasan jangan sampai pindah tangan,” pungkasnya.

Bagikan postingan
Aktivis Lingkungan Hidup Kecam Ilegal Fishing Benih Lobster di Lampung Tengah
0
Lantamal I Hadiri FGD Quick Response Team Penanganan dan Penanggulangan Musibah Pelayaran di Pelabuhan Belawan
0
AKP Syamsu Rizal : Dengan Berolah Raga Tubuh Menjadi Sehat Tidak Mudah Terserang Penyakit.
0
Pj.Bupati Nukman Bagikan Seragam Gratis di Kecamatan Balik Bukit dan Baru Brak.
0
Pj. Bupati Nukman Harapkan Edi Novial Bisa Menjalankan Amanah Masyarakat.
0
Kadis kominfo Moudy Ary Nazolla Hadiri Rakor SEP 2024, Pemkab Pringsewu Terima Piagam Penghargaan
0
Pj. Bupati Tulang Bawang Ferli Yuledi Resmi Membuka Sosialisasi Anti Korupsi dan Pembinaan Integritas Serta Evaluasi Survei Penilaian Integritas & Evaluasi Laporan Hasil Kekayaan Penyelenggaraan Negara (LHKPN)
0
Pj.Bupati Lambar Minta Pembangunan Pasar Tematik Sesuai Standar.
0
Ormas MALUKU UTARA BERSATU ( MUB ) Hadir Dan Ikut Mengantarkan Jenazah Alm BENNY LAOS Calon GUBERNUR MALUKU UTARA ke Pemakaman
0
Kadis Mamasa Hadiri Rakornas Pemantapan Implementasi Dan Keberlanjutan Learning Management System Pamong Desa
0
Forkorindo Lampung Imbau Suporter di Tulang Bawang Jaga Sportivitas Pilkada, Hindari Vandalisme.
0
Buka Bimtek PBLHS, Wasisno Berharap Sekolah Di Lampung Barat Lebih Banyak Lagi Mendapat Adiwiyata.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!