Keimanan dan Taqwa Menjadi Tema Pengajian Majelis Taklim Di Mulyojati

Penulis :

METRO – Pemerintah Kota Metro melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat melaksanakan Pengajian Majelis Taklim di Aula Kelurahan Mulyojati, Kecamatan Metro Barat, Kamis (18/01/2024).

Dalam sambutan membuka pengajian, Wali Kota Metro Wahdi Sirajuddin,  menyambut baik atas terselenggaranya pengajian ini. Menurutnya, kegiatan ini akan sangat bermanfaat dalam meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah Subhanahu Wa Taala, serta meningkatkan jalinan Ukhuwah Islamiah di Kota Metro yang kita cintai ini.

“Saya mengajak kepada kaum muslimin dan muslimat, hadirin yang dimuliakan Allah, untuk senantiasa meningkatkan kadar keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah Subhanahu Wa Taala. Dengan menghadiri majelis ilmu seperti ini, ahlak manusia akan mengalami perubahan yang lebih baik di masa mendatang,” ucapnya.

Bacaan menarik :  Bisa Jelaskan Tapis Yang Pernah Dijelaskan di Bung Tam Channel, Dapat Hadiah Menarik

Wahdi berharap, pada gilirannya nanti dimohon keikhlasan Drs. H. M. Hasan Mufasarin untuk dapat memberikan siraman Qolbu kepada jamaah guna menambah pengetahuan, membuka wawasan Islami.

“Harapannya, setelah selesainya acara ini kita dapat mengimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Dimana saat ini kondisi keamanan dan ketertiban, serta kehidupan keagamaan di Kota Metro ini cukup baik dan kondusif sehingga memudahkan warga untuk melaksanakan kegiatan ibadah dengan lebih khusuk dan aman,” kata Wahdi.

 

Lanjutnya, Wahdi menekankan bahwa keamanan dan kerukunan yang ada di Kota Metro bisa baik, berkat kerjasama dan sinergitas diantara masyarakat, pemerintah dan unsur terkait dalam meningkatkan Keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan.

Bacaan menarik :  LSM Forkorido Lampung Berkomitmen Usut Tuntas Dugaan Penyimpangan Dana di Puskesmas Tiyuh Tohou

“Diakhir sambutan, saya ucapakan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh kaum muslimin dan muslimat atas segala upaya dan karya nyata yang telah dilakukan selama ini. Mudah-mudahan apa yang telah dilakukan akan dinilai oleh Allah Subhanahu Wa Taala sebagai amal ibadah dihadapanNya,” pungkasnya. (Adv)

Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!