Sambut Hari Armada RI Tahun 2023, Prajurit Lanal Lhokseumawe Laksanakan Ziarah Rombongan

Penulis :

Lucky sun

TNI AL, Lhokseumawe,- Komandan Lanal Lhokseumawe Kolonel Laut (P) Andi Susanto memimpin Ziarah Rombongan di Taman Makam Pahlawan Blang Panyang, Jalan Medan-Banda Aceh, Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, Jumat  (01/12/2023).

 

Kegiatan Ziarah Rombongan ini merupakan rangkaian kegiatan dalam rangka menyambut Hari Armada Republik Indonesia Tahun 2023 yang jatuh pada tanggal 5 Desember 2023 mendatang dengan Tema “Armada RI Membangun Kekuatan Laut Nusantara Menuju Indonesia Maju“.

 

Ziarah diawali dengan penghormatan umum kepada arwah para pahlawan, mengheningkan cipta yang dipimpin Komandan Lanal Lhokseumawe, selanjutnya peletakkan karangan bunga di depan Taman Makam Pahlawan Blang Panyang, dan pembacaan doa, setelah upacara ziarah selesai, dilaksanakan tabur bunga di Makam para Pahlawan oleh tamu undangan dan diikuti prajurit lainnya.

Bacaan menarik :  Danrem 052/Wijayakrama Hadiri Peresmian Penggunaan Fasilitas Air Bersih Program TNI - AD Manunggal Air dan Pencanangan Penurunan Percepatan Stunting.

 

Danlanal Lhokseumawe Kolonel Laut (P) Andi Susanto mengatakan tujuan melakukan ziarah ke Makam Pahlawan tak lain untuk mendoakan arwah para pahlawan yang telah gugur dalam membela dan mempertahankan kemerdekaan tanah air.

 

“Ziarah Rombongan ini juga bertujuan agar kita akan selalu mengenang jasa para Pahlawan yang telah berjasa kepada Negara. Selain itu, juga itu memupuk rasa nasionalisme dan cinta tanah air seperti yang dimiliki oleh para Pahlawan,” ujar Danlanal Lhokeeumawe.

 

Turut hadir dalam ziarah tersebut, Palaksa Lanal Lhokseumawe, Perwira Staf, Dan/Kasatlak Lanal Lhokseumawe, Prajurit dan PNS Lanal Lhokseumawe serta Ibu-ibu Jalasenastri Cabang VI Korcab I DJA I.

 

(Pen Lanal Lhokseumawe)

Bacaan menarik :  Informasikan Penerimaan Bintara Tamtama TNI AL, Aspers Danlantamal XII Pimpin Upacara Bendera Hari Senin
Bagikan postingan
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
House of Tugu Jakarta Kota Tua Resmi Dibuka, Perpaduan Sejarah, Budaya, Dan Seni
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Colling Sistem Jelang Pilkada 2024.
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!