TK Se-Kecamatan Way Tenong Laksanakan Peragaan Manasik Haji.

Penulis :

Samsul Hadi

WayTenong-Taman Kanak-Kanak Kecamatan WayTenong Kabupaten Lampung Barat Laksanakan kegiatan Peragaan Manasik Haji.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di lapangan SD Negeri Mutaralam, Selasa (31/1/2023).

Camat WayTenong Nowo Wibawono, sangat mengapresiasi serta menyambut baik terlaksananya kegiatan manasik haji bagi anak-anak TK.

“Kegiatan tersebut, sangat efektif untuk mengetahui apa dan makna ibadah haji,serta dapat menjadi sebuah sarana pemahaman pelaksanaan ibadah haji bagi anak-anak”ujar Nowo dalam sambutanya

Mari kita kenalkan tata cara maupun hal lain yang berkaitan dengan ibadah haji sejak dini. Supaya ketika suatu saat mereka menunaikan ibadah haji, minimal sudah tau gambaran bagaimana pelaksanaannya.

Lebih lanjut, pengenalan agama Islam memang harus diperkenalkan sejak dini sehingga dapat tertanam dibawah alam sadar mereka.

Bacaan menarik :  Biro Logistik Polda Lampung Gelar Supervisi: Cek Senpi Dan Randis di Polres Lampung Barat

” Anak-anak dapat mengerti dan tahu bagaimana aplikasi dalam prakteknya sehingga tertanam pula sikap religius setelah mengikuti kegiatan manasik haji ini”

Melalui kegiatan ini kita berharap dapat meningkatkan keimanan dan budi pekerti anak-anak.

” Karena dengan dasar agama yang baik akan menghasilkan akhlaq anak yang baik pula” tutupnya .

Bagikan postingan
Kabupaten Banyuwangi Raih Penghargaan Inovasi Antar Moda Transportasi Di Travel Hub Space 2024
0
Ormas MUB Gelar Penggalangan Dana  Untuk  Kelurahan Rua, Kecamatan Maluku Utara Akibat Banjir Bahdang
0
Avene Hyaluron Activ B3 Aqua Cream-In Gel Menunda Penundaan Kulit
0
SUHU BAND Meriahkan HUT TNI AL ke-79 Di Koarmada RI, Kemayoran Jakarta Dengan Lagu “Patriotik”
0
Naval Base Open Day  “Aku Cinta Laut”  HUT TNI AL Ke 79 Tahun 2024 Sukses Di Gelar
0
Kadivhumas Sampaikan Apresiasi Kapolri ke Anggota yang Jadi Penggali Kubur
0
PT Aman Rezeki Indonesia Tampilkan Inovasi Di Travel Fair Hub Space 2024
0
Polri Siap Amankan Kepulangan Paus Fransiskus, 1.165 Personel Gabungan Dikerahkan
0
Gandasari Hadir Di Travel Fair Hub Space 2024 
0
Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Raih Penghargaan Di Hub Space 2024
0
Jumat Curhat di Pekon Sidodadi Kecamatan Pagar Dewa, Paison Ajak Warga Jaga Kerukunan
0
Pemerintah Tiyuh Margodadi realisasikan BLT DD Periode Bulan Juni Sampai September
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!