Prolasih (Program Laut Bersih) di TPI Cilincing Jakarta Utara dalam Rangkaian kegiatan HUT TNI AL TA. 2022

Penulis :

Luckysun

Jakarta,traznews.com

Rabu (7/9/2022) Prolasih dalam rangka memperingati HUT TNI Angkatan Laut Ke 77 Tahun 2022 dengan tema Membangun Kejayaan Maritim Untuk Indonesia Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat di TPI Cilincing Jl. Cakung Drainase RW.004 Kel. Cilincing Kec. Cilincing Jakarta Utara.

Acara dan kegiatan prolasih ini dihadiri Kadispotmar Kol Laut (KH) Drs. Lie Lie Soeprijatna,Aspotmar Kolonel Laut Pelaut Filda Malari, CTMP, SE,Wakapolres Metro JU AKBP Erlin Tangjaya S.H, S.I.K , Kasat Samapta Kompol Budhi Suriawardhana, SIK, SH,Kabag Logistik Resju Kompol Anggiat Sinambela, SH, MH,Kapolsek Cilincing Kompol Haris Akhmat Basuki,SH.SIK.MH,Danramil 05/Cilincing Mayor Inf Suwaryono,Kanit Intelkam Polsek Cilincing IPTU Beni J Simbolon, SH turut serta Kepala Dinas LHK provinsi dan Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Jakarta Utara.

Bacaan menarik :  Disingkirkan Oleh KPU Atas Penanan Kekuatan Besar, Partai Ummat Melawan

Kegiatan bersih-bersih Pantai dan Sungai Serentak dengan membersihkan sampah yang berada di Pantai, aliran sungai yang mengarah kepantai, dan area sekitar TPI Cilincing Jakarta Utara yang diilakukan oleh TNI AL dalam rangka Memperingati HUT TNI AL Ke-77, dengan melibatkan sebanyak 300 orang Selaku penanggung jawab Letkol AL Safruddin Amir.

“Langkah ini diharapkan lebih memacu warga sekitar Tpi Cilincing dalam memperbaiki berbagai kerusakan lingkungan akibat berkurangnya daya dukung lingkungan dan semakin padatnya pemukiman penduduk,” Tutur Letkol Al Safruddin Amir

Ia menjelaskan dalam kegiatan Prolasih yang bertepatan dengan HUT TNI AL ini akan dilakukan, antara lain membersihkan pantai dan sungai dari semua sampah termasuk sasaran pada sampah plastik.

Bacaan menarik :  Dr.Henry Yosodiningrat, SH, MH (Advokat Senior) yg juga Ketua Umum DPP Granat pada acara Pisah Sambut Kapolda Metro Jaya Irjen.Pol.Dr.Muhammad Fadil Imran,M.si. Kepada Irjen.Pol. Karyoto,S.I.K.
Bagikan postingan
Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS
0
Polsek Sekincau Polres Lampung Barat Gelar Deklarasi Damai Pilkada 2024,
0
Ketua Umum AKSI Adi Kurnia Setiadi Gelar Sembako Tebus Murah Di Jakarta Timur
0
Kagum! Negara Tetangga RI Ini Luncurkan Kasino untuk Meningkatkan Pendapatan Negara
0
HUT KE-79 PGRI, DPC GARUT SUMBANG HADIAH JALAN SEHAT
0
Produk Hilir Sawit Capai 193 jenis, Ekspornya Tembus Rp 450 Triliun
0
Kapolri Dan Panglima TNI Hadiri Doa Lintas Agama Di Semarang
0
Semangat Berkarya, Pesan Sadikin Pard Untuk Penyandang Disabilitas
0
Abraham Sridjaja, S.H., M.H., CLA.,Hadir  Di Acara Silaturahmi  Aktivis Dan Komunitas KRISTEN  Dukung RIDO
0
KPU Metro Diduga Sepihak Batalkan Pencalonan WaRu, Masih Tunggu Keputusan Tingkat Nasional
0
Kapolda Metro Jaya Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pemanfaatan Lahan Pekarangan
0
Polres Lampung Barat Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
0
Terimakasih Atas Kunjungannya!!!